Kanwil Kemenag Sulteng Gelar Kompetisi Film Pendek Islami, Pendaftaran Diperpanjang Hingga September 2023

Kanwil Kemenag Sulteng
H Sofyan Arysad. / Ist

Event KFPI terbuka untuk umum. Berdasarkan pengalaman tahun sebelumnya, peminat KFPI di Sulawesi Tengah cukup besar. Mereka rata-rata berusia muda, dan berasal dari berbagai kalangan seperti siswa, mahasiswa, guru, penyuluh agama dan sineas muda.

Pesertanya berasal dari berbagai daerah di Sulawesi Tengah, seperti Kota Palu, Luwuk, Tolitoli dan Parigi Moutong. RED

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *