Mobil Ahmad Ali Diadang Warga di Moutong, Diteriaki “Gubernur Kita”

Ahmad Ali
Ahmad Ali bersama sejumlah warga yang mengadang mobilnya saat melintas di Desa Gio Barat, Kecamatan Moutong, Parigi Moutong, Kamis 4 Juli 2024 malam. / ReferensiA.id

Terkait kepastin bakal bertarung pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024, Ahmad Ali memastikan kali ini ia benar-benar telah membulatkan tekad.

“Dua kali saya mau maju gubernur selalu terhalangi, belum diizinkan partai dan lain-lain. Tapi hari ini saya sudah memutuskan saya akan maju sebagai calon gubernur. Saya rasa sudah cukup saya berutang dengan masyarakat, olehnya utang janji maju gubernur itu akan saya wujudkan,” tandasnya.

Setelah berdiskusi di salah satu teras rumah warga, Ahmad Ali kemudian kembali melanjutkan perjalanannya bersama rombongan. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News
Exit mobile version