Balai Bahasa Sulawesi Tengah Dorong Perusahaan Asing Mengikutkan TKA ke Program BIPA

Balai Bahasa Sulawesi Tengah
Balai Bahasa Sulawesi Tengah gelar Bimtek Penyusunan Bahan Ajar Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA) Bermuatan Kearifan Lokal Sulawesi Tengah. / Ist

Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari, 20 – 22 Maret 2023, di salah satu hotel di Kota Palu.

Adapu narasumber yang dihadirkan untuk membimbing peserta dalam menyusun bahan ajar yaitu Kepala Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah Dr Asrif M Hum, pegawai Pusat Penguatan dan Pemberdayaan Bahasa (Pustanda) Ferry Yun Kurniawan SPd dan Ketua Afiliasi Pengajar dan Pegiat Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (APPBIPA) Cabang Sulawesi Tengah Asrianti SPd, MPd. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News
Exit mobile version