PT Vale Peduli Lingkungan, Serahkan Motor Sampah ke Warga Bahodopi

PT Vale Peduli Lingkungan
Pihak PT Vale serahkan bantuan berupa sepeda motor roda tiga pengangkut sampah bagi masyarakat Desa Dampala, Kecamatan Bahodopi, Morowali. / Ist

Bantuan tersebut diharapkan dapat bermanfaat dalam pengelolaan sampah di Bahodopi sehingga masyarakat tidak bingung lagi untuk urusan pengangkutan sampah. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News
Exit mobile version