Sementara itu, terkait persiapan pelaksanaan BIAN, Dinkes Sulteng bersama UNICEF saat ini tengah mematangkan teknis pelaksanaan yang rencananya bakal digelar di Ruang Pogombo Kantor Gubernur Sulteng.
Pada launching BIAN nanti, akan dilakukan pemberian imunisasi secara simbolis kepada sejumlah anak. Gubernur Sulawesi Tengah dijadwalkan bakal hadir dalam kegiatan itu. RED
