Update: Perpanjangan Jadwal Pendaftaran PPK Hanya 10 Kecamatan di Sulteng, 6 Lainnya Sudah Terpenuhi

Jadwal pendaftaran PPK
Pengumuman perpanjangan pendaftaran PPK oleh KPU Poso. / Ist

“Semalam (Selasa 29 November 2022), dua kecamatan (di Poso) tercukupkan,” kata Anggota KPU Sulteng, Sahran Raden, Rabu 30 November 2022.

Begitu juga di Pipikoro (Sigi), Tinombo (Parigi Moutong), Mori Atas dan Mori Utara (Morowali Utara) sudah memenuhi jumlah minimal sehingga batal diperpanjang. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News
Exit mobile version