News  

Video Mahasiswa Diseret Polisi saat Demo Viral, Kapolresta Palu Beri Klarifikasi

Mahasiswa diseret polisi
Ist

Namun, ia juga mengingatkan situasi di lapangan saat itu berlangsung sangat cepat dan penuh tekanan. Sehingga anggotanya bergerak secara spontanitas di lapangan.

“Kami tetap akan mengevaluasi semua tindakan anggota di lapangan. Tapi perlu dipahami juga bahwa situasinya saat itu sangat dinamis dan petugas harus bertindak cepat untuk menjaga dan memastikan situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif,” pungkas Kapolresta Palu. ***

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News
Exit mobile version