PT Vale Tingkatkan Minat Baca Anak Lewat Donasi Buku di Loeha Raya

PT Vale
PT Vale donasikan buku untuk anak-anak di Loeha Raya. / Ist

Di sisi lain, perusahaan juga berkontribusi menjadi sarana belajar pengelolaan lingkungan yang baik. Hal ini dibuktikan dengan menerima kunjungan belajar dari Lembaga Kursus Bahasa Inggris Desa Bantilang dan SD 279 Rante Angin.

Direktur Eksternal Relations Endra Kusuma menyatakan aspek keberlanjutan menjadi fokus utama PT Vale dalam beroperasi. Adapun dunia pendidikan merupakan aspek penting penentu kualitas talenta-talenta lokal yang akan berkarya di perusahaan.

“Kami berkomitmen memberdayakan talenta lokal untuk menjadi SDM unggul. Sejak dini, kami turut memastikan kualitas anak bangsa dalam segi pendidikan,” tuturnya.

Perusahaan memastikan kontribusi-kontribusi positif akan terus dilakukan untuk masyarakat juga lingkungan di sekitar wilayah operasionalnya. ***

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *