ReferensiA.id- Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) mendesak pemerintah daerah untuk segera memberikan kepastian status bagi tenaga honorer yang belum mendapatkan formasi dalam seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN)…
DPRD Sulteng
Ketua Komisi I DPRD Sulteng Hadiri Pelantikan Komisioner KPID, Dorong Penguatan Penyiaran Lokal yang Berintegritas
ReferensiA.id- Ketua Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), Bartholomeus Tandigala, menghadiri pelantikan dan pengambilan sumpah Komisioner Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Sulawesi Tengah yang digelar di Ruang Polibu,…
Anggota DPRD Sulteng Apresiasi Job Fair Sulteng 2025: Jembatan Harapan bagi Ribuan Pencari Kerja Muda
ReferensiAid- Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) resmi membuka Job Fair Sulteng 2025, sebuah ajang bursa kerja yang mempertemukan dunia usaha dan para pencari kerja, khususnya generasi muda daerah. Kegiatan ini…
Komisi II DPRD Sulteng Pelajari Strategi Optimalisasi Pendapatan Daerah ke Bapenda DKI Jakarta
ReferensiA.id- Komisi II DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) melakukan kegiatan Komunikasi dan Koordinasi Luar Daerah (Korkom) ke Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) DKI Jakarta dan Forum CSR DKI Jakarta, Kamis 31…
Terima Massa Aksi Demo Tolak Tambang di Banggai Bersaudara, DPRD Sulteng Dorong Tinjau Ulang IUP
ReferensiA.id- Aliansi Pemuda Peduli Banggai Bersaudara melakukan aksi demonstrasi di depan Kantor DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) pada Selasa, 29 Juli 2025. Massa aksi berorasi tolak tambang di wilayah Banggai Bersaudara….
DPRD Sulteng Finalisasi Hasil Kajian Ranperda Fasilitasi Pencegahan dan Pemberantasan Narkotika
ReferensiA.id- DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) melalui Komisi I menggelar rapat finalisasi hasil kajian terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) inisiatif DPRD Tahun 2026 tentang Fasilitasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan serta Peredaran…
DPRD Sulteng Dukung Penyusunan Ranperda Ketenagakerjaan untuk Perlindungan Pekerja
ReferensiA.id- Anggota Komisi IV DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng), Abdul Rahman, menghadiri kegiatan diseminasi hasil pendapat hukum atas proses penyusunan rancangan peraturan daerah (Ranperda) ketenagakerjaan di wilayah Provinsi Sulteng. Kegiatan ini…
DPRD Sulteng Serap Pembelajaran Perencanaan Pembangunan dari Jawa Barat
ReferensiA.id- DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) melakukan sejumlah agenda strategis dalam kunjungan kerja Pimpinan dan Anggota DPRD Sulteng ke Pemerintah Provinsi Jawa Barat pada Kamis, 17 Juli 2025. Kunjungan ini merupakan…
Anggota DPRD Sulteng Sambut Kedatangan Kajati yang Baru
ReferensiA.id- Anggota Komisi IV DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) Abdul Rahman mewakili Ketua DPRD Sulteng Moh Arus Abdul Karim, turut serta dalam penjemputan Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) yang baru, N Rahmat,…
RPJMD Sulteng 2025 – 2029 Siap Disahkan, Gubernur Anwar Hafid: Sinkron dengan RPJMN
ReferensiA.id- Gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng) Anwar Hafid, memastikan bahwa rancangan rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD) Provinsi Sulteng 2025 – 2029 yang akan disahkan menjadi Peraturan Daerah (Perda), telah sinkron…
Ketua DPRD Sulteng Apresiasi Kolaborasi Lintas Sektor untuk Generasi Unggul
ReferensiA.id- Ketua DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng), Moh Arus Abdul Karim, menyampaikan apresiasi atas sinergi program pusat dan daerah yang terus diarahkan untuk mewujudkan generasi unggul di Sulawesi Tengah. “Kami di…
Banmus DPRD Sulteng Bahas Agenda Masa Sidang Ketiga 2025
ReferensiA.id– DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) menggelar Rapat Badan Musyawarah (Banmus) pada Selasa, 8 Juli 2025, bertempat di Ruang Baruga, Gedung B Lantai 3 Kantor DPRD Sulteng. Rapat dipimpin langsung oleh…
Anggota Komisi III DPRD Sulteng Temukan Perusahaan di Kawasan IMIP Tak Penuhi Kewajiban Dasar
ReferensiA.id- PT Indonesia Ruipu Nickel and Chrome Alloy (IRNC), salah satu perusahaan pemrosesan bahan baku industri stainless steel yang beroperasi di kawasan Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP), dinilai belum memenuhi…
Komisi III DPRD Sulteng Soroti Aktivitas Pertambangan di Morut, PT SEI Dituding Jadi Penyebab Banjir
ReferensiA.id- Kerusakan badan jalan Kolonodale – Tamainusi di Kabupaten Morowali Utara disebut akibat aktivitas pertambangan di kawasan Gunung Bahontula, Kecamatan Petasia, Kabupaten Morowali Utara (Morut), Sulawesi Tengah (Sulteng). Hal ini…
Pimpinan DPRD Sulteng Kawal Konsultasi 4 Raperda di Jakarta, Siap Perkuat Pembangunan Daerah
ReferensiA.id- Ketua DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) Mohammad Arus Abdul Karim dan Wakil Ketua III, Ambo Dalle, memimpin rombongan konsultasi 4 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Provinsi Sulteng di Jakarta. Dua komisi…
Ketua DPRD Sulteng Harap STQH Jadi Gerakan Transformasi Sosial
ReferensiA.id- Ketua DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) Mohammad Arus Abdul Karim menyerukan agar Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) tidak hanya jadi ajang perlombaan semata, melainkan sebuah gerakan transformasi sosial yang…
Komisi III DPRD Sulteng Kunjungi Desa Sulewana, Masyarakat Adukan Abrasi diduga Akibat PT Poso Energy
ReferensiA.id- Anggota Komisi III DPRD Sulawesi Tengah (Sulteng) melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Poso, tepatnya di Desa Sulewana, Kecamatan Pamona Utara pada Minggu, 22 Juni 2025. Kunjungan kerja Komisi III…
Pemuda Kota Palu Wakili Indonesia di Ajang Internasional, Ada Andil Wakil Ketua DPRD Sulteng
ReferensiA.id- Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh anak muda asal Sulawesi Tengah. Arafah, pemuda asal Kota Palu, sukses mewakili Indonesia dalam ajang bergengsi Visa Present FC Mobile Pro Festival di Bangkok,…
Komisi IV DPRD Sulteng Terima Kunjungan Duta Pariwisata, Dorong Kemajuan Pariwisata Berkelanjutan
ReferensiA.id- Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) Abdul Rahman bersama I Nyoman Slamet, menerima kunjungan dari para duta pariwisata se-Sulteng di DPRD pada Kamis, 12 Juni 2025. Pada…
Ketua DPRD Sulteng Apresiasi Deklarasi Pencegahan Pekerja Migran Ilegal dan Anti TTPO
ReferensiA.id- Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) Mohammad Arus Abdul Karim, mengapresiasi Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) dan seluruh pihak yang telah menggagas dan menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Peluang Kerja,…
