580 KK di Kota Palu dan Kabupaten Sigi Dapat Bantuan CVP Tahap Pertama

Bantuan CVP Tahap Pertama
Proses penyaluran bantuan CVP di salah satu kantor kelurahan di Kota Palu. / Ist

Adapun proses distribusi bantuan nontunai ini dilakukan di kantor desa/kelurahan masing-masing.

“Bantuan ini sangat bermanfaat sekali, kita ini sangat dimudahkan, kita hanya datang ke kantor kelurahan untuk menerimanya, tidak lagi jauhjauh ke bank, baru dikasikan poster dan brosur tentang Covid-19 juga,” ucap Suriani, salah satu penerima manfaat. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *