BSD Hadirkan Donggala Tempo Dulu Lewat Seni dan Budaya

20241012 172032 1
Refleksi "Urban Donggala" di kawasan bersejarah toko Teng Hien Jalan Mutiara, kota tua Donggala, 11-12 Oktober 2024/ReferensiA.id/Bimaz

Uun Pangesa selaku seniman Donggala mengapresiasi semangat dan aktivitas kesenian yang digelar pemuda Donggala.

“Ini cukup mengobati kerinduan saya, dan saya yakin almarhum abang saya, Tanwir Pettalolo bangga melihat ini, karena beliau adalah pribadi yang selalu ingin aktivitas kesenian terus berkembang dan selalu ingin Donggala dilirik,” jelas Uun.

Antusiasme dan respons masyarakat Donggala cukup baik terhadap gelaran tersebut, masyarakat berbondong-bondong membawa keluarganya untuk hadir dalam Urban Donggala.

Yanti selaku masyarakat Donggala mengatakan dengan adanya Urban Donggala memantik kemabali memorinya tentang perkotaan dan pelabuhan Donggala pada masa jayanya.

“Saya berharap kota tua Donggala bisa seperti dulu lagi,” tutur Yanti. BIM

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *