Komisi I DPRD Sulteng Temui Pemkab Banggai Terkait DOB Tompotika

DPRD Sulteng
Anggota Komisi I DPRD Sulteng melakukan kunjungan kerja ke wilayah calon DOB Tompotika di Kabupaten Banggai. / Ist

Anggota Komisi I DPRD Sulteng juga melakukan kunjungan lapangan, meninjau wilayah calon DOB Tompotika, di mana wilayahnya mencakup tujuh kecamatan, yakni Kecamatan Masam, Kecamatan Lamala, Kecamatan Manto, Kecamatan Balantak, Kecamatan Balantak Sealatan, Kecamatan Balantak Utara, dan Kecamatan Bualemo. ***

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *