Tokoh Muda Alkhairaat Sebut Muktamar Amanat AD ART: Kerinduan Abnaul di Seluruh Indonesia

Alkhairaat
Tokoh muda Alkhairaat Idris (kanan) saat bersama Habib Saggaf Bin Muhammad Al Djufrie. / Ist

“Dan telah kita sepakati serta telah ditandatangani oleh guru kita Al Habib Saggaf Bin Muhammad Al Djufrie selaku Ketua Utama pada Muktamar ke-10 tahun 2014. Harapan kami Abnaul Khairaat di daerah semoga Permasalahan yang sedang dihadapi Alkhairaat bisa segera diselesaikan dengan mengedepankan dialog yang penuh dengan nilai-nilai kealkhairaatan sehingga seluruh abnaul khairaat bisa kembali bekerja dan berdakwah di tempatnya masing-masing,” tutupnya. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *