OJK Sulteng Luncurkan Bulan Literasi Keuangan 2025, Peran IRT Jadi Fokus Program

Bulan Literasi Keuangan
Kepala Kantor OJK Sulteng Bonny Hardi Putra meluncurkan Bulan Literasi Keuangan 2025. / Ist

Dia juga menyampaikan komitmen untuk memperluas kerja sama bersama OJK agar kegiatan serupa dapat digelar di seluruh kelurahan di Kota Palu dan wilayah Provinsi Sulawesi Tengah, demi mewujudkan keluarga yang lebih sejahtera dan tangguh secara ekonomi.

Kegiatan ini menandai langkah awal KOJK Sulteng dalam menyemarakan BLK 2025 di tingkat daerah, sekaligus memperkuat sinergi antar pemangku kepentingan dalam mendorong masyarakat yang lebih melek finansial. ***

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *