Tolak RUU Kesehatan, DPRD Sulteng Dukung Organisasi Profesi yang Gelar Aksi Penolakan

Tolak RUU Kesehatan
Sejumlah organisasi profesi kesehatan mendatangi Kantor DPRD Sulteng sebagai aksi penolakan terhadap RUU Kesehatan Omnibus Law. / Ist

10.Kekurangan tenaga kesehatan dan permasalahan maldistribusi adalah merupakan kegagalan pemerintah bukanlah kesalahan organisasi profesi kesehatan.

11.RUU Kesehatan Omnibus Law hanya mempermudah masuknya tenaga kesehatan asing tanpa memiliki kompetensi, keahlian dan kualifikasi yang jelas.

12.RUU Kesehatan Omnibus Law mengancam ketahanan bangsa serta mengkebiri peran organisasi profesi kesehatan yang telah hadir untuk rakyat. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *