Toyota Rush Jadi Primadona Segmen SUV dengan Tampilannya yang Sporty dan Elegan

Toyota Rush
Toyota Rush. / Ist

Adanya tombol start-stop engine di semua tipe kian menambah keunggulan Toyota Rush. Fitur ini memudahkan pengemudi setiap menyalakan atau mematikan mobil.

Berbicara tentang kenyamanan, Toyota Rush dilengkapi tombol pendingin kabin (Air Conditioner) yang sudah berpanel digital.

Penggunaan fitur ini memastikan pengemudi untuk mengontrol suhu kabin dengan presisi.

Baca Juga:  AstraPay Kerja Sama Kalla Toyota Promosikan Layanan Cashless dengan Benefit Menarik

Toyota Rush juga menambah kenyaman pengguna dengan 8 Surround Sound Speaker yang ditata menyebar di setiap sudut kabin.

Setiap penumpang dapat menikmati musik dengan kualitas suara yang baik di setiap baris. Tak hanya itu, 3 buah socket charger juga disediakan pada setiap baris untuk memastikan konektivitas penumpang. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *