News  

KKJ Sulteng Resmi Terbentuk untuk Jamin Keamanan Jurnalis di Daerah

KKJ Sulteng
Deklarasi KKJ Sulteng oleh sejumlah perwakilan organisasi pers, organisasi media dan organisasi sipil. / Ist

Terpisah Koordinator KKJ Sulteng, Moh Arief menyampaikan siap untuk berkolaborasi dengan organisasi pers dan organisasi masyarakat sipil dalam melindungi keselamatan jurnalis serta menjamin kebebasan pers di Sulteng. Dia pun menjamin intergritas dalam menjalankan tugas di KKJ Sulteng.

“Kami pun minta dukungan seluruh organisasi pers dan kawan-kawan advokat yang tergabung dalam komite ini,” tandasnya. ***

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *