News  

Celebes Bergerak Sosialisasikan UU TPKS, Ajak Warga Kabonena Berani Bersuara soal Kekerasan Seksual

Sulteng Bergerak
Peserta sosialisasi UU TPKS di Kelurahan Kabonena. / Ist.

Melalui kegiatan seperti ini, Celebes Bergerak berharap masyarakat semakin sadar bahwa kekerasan seksual adalah pelanggaran serius yang tak boleh dibiarkan.

Mereka berkomitmen untuk terus hadir di tengah masyarakat sebagai penggerak perubahan, terutama dalam isu-isu yang menyangkut perlindungan kelompok rentan dan hak asasi manusia. ***

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *