News  

Eks Napiter Ini Komitmen Bantu Kepolisian Cegah Radikalisme di Poso

Eks napiter
Aryanto Haluta. / Ist

Karena menurutnya, hal tersebut sesuatu yang baik, selain mempererat hubungan silaturahmi dan juga membentuk hubungan kerja sama dalam menjaga situasi kamtibmas di wilayah Kabupaten Poso yang kini semakin aman dan kondusif.

“Semua itu dijadikan pelajaran serta pengalaman untuk bisa lebih berhati-hati lagi. Kita memiliki istri dan anak yang merupakan tanggung jawab kita, sehingga dengan itu mari menata hidup ini agar kedepannya lebih baik lagi. Selain itu juga bantu pihak kepolisian dalam menjaga serta menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terutama dalam pencegahan penyebaran paham radikalisme, terutama terhadap anak-anak muda yang ada di Kecamatan Poso Kota, Kabupaten Poso,” jelasnya. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *