Ganjar Milenial Sosialisasikan Pentingnya Budi Daya Tanaman Toga di Palu

Ganjar Milenial
Sukarelawan Ganjar Pranowo mengedukasi pemuda di Kota Palu terkait pentingnya Budi daya tanaman obat keluarga. / Ist

Sementara itu, Marban Dahung selaku Ketua RT 02 mengapresiasi kegiatan sosialisasi budi daya tanaman toga yang digelar oleh relawan GMC ini.

Tidak hanya menggelar pelatihan, mereka juga membagikan 3 jenis tanaman toga seperti kunyit, kencur, dan jahe.

“Tujuan dari pembagian tanaman toga ini dapat meningkatkan peran masyarakat dalam menanam tanaman yang dinilai memiliki fungsi bagi warga serta dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan warga dalam pemanfaatan tanaman obat keluarga sebagai obat tradisional,” kata dia.

Baca Juga:  Ingin Masyarakat Lebih Sejahtera, Ini Alasan PKS Tolak Pembangunan IKN

Dia berharap kepada masyarakat untuk bisa menjadikan tanaman toga sebagai pilihan dan dapat ditanam di setiap pekarangan rumah. RED

Dapatkan Update Berita Terbaru di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *